Lowongan Kerja RMK Group — RMK Group adalah grup perusahaan yang bergerak di sektor jasa logistik batu bara, dengan PT RMK Energy Tbk (RMKE) sebagai salah satu entitas utamanya. Perusahaan ini beroperasi di bidang pertambangan dan layanan logistik batu bara khususnya di wilayah Sumatera Selatan.
Baca Juga : Lowongan Kerja Terbaru Epsindo Jaya Pratama
Selain fokus di sektor batu bara, RMK Group juga mengembangkan lini bisnis lain seperti energi, teknik, pertanian, dan properti. Tujuannya jelas: menghadirkan solusi yang inovatif, efisien, dan berkelanjutan.
Tak hanya mengelola logistik batu bara, RMK Group juga aktif mengembangkan proyek energi terbarukan sebagai bentuk komitmen terhadap masa depan yang lebih hijau. Di sisi lain, perusahaan tetap menjunjung tinggi standar keselamatan kerja serta pengelolaan lingkungan di seluruh area operasionalnya.
Lowongan Kerja RMK Group Januari 2026
1. Environment Specialist
2. Foreman Eartwork
3. Foreman Infrastructure and Construction
4. Head Chef
5. Manager Accounting
6. Mekanik Karet (Rubber)
7. Personal Assistant
8. SPV Accounting Reporting
9. Superintendent External Relation
10. Spv. CSR
11. Spv. Electrical & Mechanical
12. Spv. TC Operator & Driver
13. Tax Manager
Syarat Pelamar :
Penempatan: Palembang, Gunung Megang dan Jakarta.
Kalau kamu merasa cocok dan memenuhi semua kualifikasi yang diminta di lowongan ini, langsung aja daftar melalui email ya.
📌 Email: recruitment@rmkgi.com, Subjek: Nama_Posisi dilamar
Perhatian!!
- Pendaftaran dilakukan lewat email.
- Proses rekrutmen ini 100% gratis, nggak ada biaya sama sekali.
- Hati-hati terhadap penipuan yang mengatasnamakan RMK Group.
Sosial Media Kita

